Mesuji -Warga Dusun Talang Gunung Desa Talang Batu kini mengalami keterpurukan di karenakan curah hujan yang cukup tinggi yang mengakibatkan puluhan Rumah terendam Banjir ..
Warga inisial E menuturkan Dusun Kami ini setiap tahunnya selalu mengalami kebanjiran dengan ketinggian air +- 1 - 1,5 M...
Di tempat terpisah E mengatakan Dusun Tebing Tinggi Desa Talang Batu sudah menerima bantuan dari Pemerintah Daerah Mesuji, sedangkan kami tidak pernah terimah, bahkan dari pemerintah Daerah pun belum pernah meninjau Dusun kami ini padahal Dusun kami ini sampai sekarang masih nginduk di Talang Batu ..
Mirisnya setiap kali kebanjiran/ jago hitam datang kami mengalami penderitaan karena Rumah kami terendam banjir dan kami tidak bisa beraktifitas seperti biasanya..
E berharap kesemua instansi terkait agar bisa membantu, mencarikan solusi terhadap permasalahan tersebut dan bisa mengatasi penderitaan kami Tutup nya.(Tim)
0 Komentar